Senin, 08 Januari 2018

Wajib Tahu! Ini Tips Selfie yang Benar Agar Tidak Terjadi Kecelakaan

TrenLagi - Selfie berujung maut, pasti mengerikan banget khan? Maunya hapy dengan mengeksplorasi gaya dan ekspresi, eh tak taunya justru mengakibatkan diri celaka. Selfie merupakan salah satu cara untuk bahagia, karena melalui selfie, seseorang bisa mengabadikan moment-moment specialnya bahkan mengekspresikan dirinya. Fenomena selfie belakangan ini tidak hanya milik kaum muda, karena bahkan para orang tua juga tak malu-malu lagi untuk berselfie ria dengan berbagai gaya. 7 Fakta Unik Onta dan Istimewa yang Tak Banyak Orang Tahu 
tips selfie aman/http://www.straitstimes.com
Selfie bisa dilakukan dimana saja, kapan saja dan berbagai bentuk, ekspresi, serta gaya yang sesuai keinginan. Selfie bisa dilakukan sendiri atau bahkan berkelompok. Namun sayangnya, dibalik fenomena selfie, terdapat kisah miris tentang banyaknya kecelakaan yang terjadi pada saat pengambilan selfie. Sayang banget khan jika gara-gara selfie, lantas Anda harus mengalami luka-luka atau kematian? Nah, agar Anda terhindar dari kecelakaan saat selfie, pastikan simak tips selfie yang aman dan benar agar tidak terjadi kecelakaan, diantaranya adalah : Sedapnya Kecobrang Ternyata Simpan 8 Manfaat Ajaib Ini Kesehatan

1.    Pastikan selfie di tempat yang aman

Sebelum berselfie ria, pastikan Anda berada di tempat yang aman dan nyaman. Jangan sampai karena alasan bagus, lantas Anda rela mengabaikan keselamatan diri.15 Selfie Terakhir Sebelum Maut Menjemput

2.    Hindari beberapa tempat berbahaya ini saat selfie

Selfie untuk uji nyali, jelas nggak banget karena bisa jadi nyawa Anda adalah taruhannya. Ada beberapa tempat yang berisiko mencelakakan seseorang, diantaranya : ketinggian, laut dengan ombak ganas, kandang hewan liar, dekat listrik bertegangan tinggi, rel kereta api, jalan raya, dan masih banyak lainnya.

3.    Tetap waspada

Dimanapun berada, tetap selalu waspada, karena kita tidak pernah tahu bahaya apa yang tengah mengintai kita saat lalai atau terlena karena asyik berselfie ria, misalnya : mengantuk, terpeleset akibat tanah longsor, ombak besar datang, jatuh dari ketinggian, lainnya.

4.    Selalu patuhi aturan

Di beberapa tempat rawan, biasanya dipasang rambu/aturan untuk mengingatkan para tukang selfie, misalnya : dilarang …, jangan… dan lainnya. Selalu pastikan patuhi semua aturan dan jangan pernah menyepelekannya.

5.    Belajar dari pengalaman

Banyak sekali pengalaman selfie yang berujung maut yang dishare di media social. Dari situ, kita bisa belajar banyak tentang selfie yang aman dan yang berisiko mengundnag bahaya.

6.    Pastikan bawa perlengkapan yang memadai

Jika ingin acara selfiemu aman, pastikan siapkan perlengkapan yang memadai sesuai lokasi yang akan dituju untuk acara berselfie ria.
Meski hanya untuk have fun saja, namun pastikan semuanya terkondisikan dengan baik agar acara selfiemu bisa memberikna hasil yang memuaskan. Semoga informasi yang berjudul Wajib Tahu! Ini Tips Selfie yang Benar Agar Tidak Terjadi Kecelakaan diatas dapat bermanfaat bagi kita semua.
Load disqus comments

0 komentar